PENDIDIKAN DASAR ANGKATAN XXIV
Pendidikan pecinta alam adalah kegiatan yang bertujuan untuk mengenalkan, melatih, dan membentuk individu, khususnya para siswa, dalam kegiatan alam bebas serta menumbuhkan rasa cinta dan kepedulian terhadap lingkungan. Pendidikan ini…
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS)
MPLS adalah singkatan dari Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah. Ini adalah kegiatan yang wajib dilakukan oleh sekolah untuk siswa baru pada awal tahun ajaran baru. MPLS bertujuan untuk mengenalkan siswa pada…
PENDIDIKAN DASAR WANADRI 2025
Wanadri adalah singkatan dari “Perhimpunan Penempuh Rimba dan Pendaki Gunung”, sebuah organisasi pecinta alam yang berfokus pada pendidikan, penjelajahan, dan pengabdian masyarakat. Berasal dari Bandung pada tahun 1964, Wanadri memiliki…
Halal Bihalal 2025
Sabtu, 17 Mei 2025 — Chilla Ice Cream and Food Station menjadi saksi hangatnya kebersamaan dalam acara halal bihalal yang diselenggarakan oleh anggota Pasa 30 Angkatan XXIII. Acara yang berlangsung…
Sekolah Vertical Rescue
Pendaftaran 15 – 22 Mei 2025 Waktu : 2 – 4 Juni 2025 Lokasi : Basecamp Spirit Paintball, Pos Vertical Rescue Jakarta Cibubur Narahubung : 0855 4503 7544 (arsi)
SEKOLAH NAVIGASI BATCH 1 2025
Navigasi merupakan kemampuan dasar yang wajib dimiliki penggiat alam, yang dapat mengurangi resiko tersesat dalam berkegiatan, dan menjadi dasar manajemen perbekalan. Sayangnya ketrampilan ini sering diabaikan oleh petualang muda pada…
Musyawarah Besar II FASTA
Partisipasi PASA 30 dalam Musyawarah Besar II FASTA di Auditorium Ki Hajar Dewantara, Gedung Kementerian Pendidikan, Jakarta Pada tanggal 10 Mei 2025, Keluarga Besar PASA 30 mengirimkan empat perwakilan untuk…
Wakil Ketua Kadin Jakarta Victor Aritonang Terpilih Jadi Ketum FPTI Jaktim
JAKARTA – Pengusaha yang juga Wakil Ketua Kadin Daerah Khusus Jakarta (DKJ) RH Victor Aritonang terpilih menjadi Ketua Umum Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Jakarta Timur pada Musyawarah Kota Luar…
Coaching Clinic Orienteering
Kami mau menginformasikan bahwa sebelum Tricora Festival digelar, kami akan mengadakan Coaching Clinic Orienteering yang tentunya GRATIS! 🧭🔥 📅 Sabtu, 17 Mei 2025 🕐 Pukul 13.00 – Selesai 📍 Eiger…